infokom_1

World Humanitarian Day, RANITA Ikut Meramaikan Aksi Susur Sungai Ciliwung

(19/08) World Humanitarian Day merupakan momentum refleksi bagi para penggiat kemanusiaan untuk berkolaborasi dan bersinergi dalam peningkatan tujuan kolektif berbagai praktik kemanusiaan di Indonesia. UKM RANITA UIN Jakarta merespon seremonial World Humanitarian Day 2022 dengan ikut berpartisipasi aktif dalam meramaikan kegiatan Susur Sungai Ciliwung, Jumat lalu. UKM RANITA mendelegasikan perwakilan organisasi yang berjumlah lima orang …

World Humanitarian Day, RANITA Ikut Meramaikan Aksi Susur Sungai Ciliwung Read More »

Partisipasi RANITA Dalam Women Jungle Survival Course 2022

 (18/07) UKM KMPLHK RANITA mendelegasikan Feby Nur Evitasari (SPI/FAH) sebagai perwakilan organisasi untuk aktif belajar mengenai konsep dan praktik survival yang diselenggarakan oleh Eiger.East Indonesia. Short course tersebut berlangsung selama lima hari yaitu terhitung dari tanggal 18 Juli 2022 – 23 Juli 2022 di Gunung Cakrabuna, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat.   Gambaran umum dari materi …

Partisipasi RANITA Dalam Women Jungle Survival Course 2022 Read More »

Peran Lahan Gambut dalam Memenuhi Kebutuhan Pangan Lokal

Apa itu lahan gambut? Secara teknis dapat diartikan sebagai bahan organik dari serasah tanaman yang terus mengendap dan tergenang di rawa atau cekungan air tawar. Situasi ini berlangsung selama ribuan tahun dan lambat laun serasah yang tidak terdekomposisi ini membentuk tanah gambut. Kondisi alaminya selalu basah dan lembab sehingga tidak mudah terbakar. Hal ini menjadikan …

Peran Lahan Gambut dalam Memenuhi Kebutuhan Pangan Lokal Read More »

Pendidikan Anak Pada Masa Tanggap Darurat Bencana

Secara historis, penulis mengamati bahwa dalam kurun waktu lima belas tahun terakhir diketahui telah terjadi lebih dari 10 bencana skala besar dan menengah di Indonesia. Dampak fisik bencana tersebut secara langsung menyebabkan terganggunya aktivitas pendidikan yaitu berupa kerusakan 47.568 atau 18% dari total sekolah yang ada di Indonesia (Seknas SPAB, 2018). Bencana gempa bumi dan …

Pendidikan Anak Pada Masa Tanggap Darurat Bencana Read More »

Manusia dan Lingkungan: Interpretasi Etika Antroprosentris

Permasalahan lingkungan sudah menjadi keresahan seluruh umat manusia, hal yang paling sederhana bisa dibuktikan adalah ketika cuaca sudah sekian signifikan menghambat proses tanam para petani karena musim yang sulit untuk diprediksi, maka bisa dipastikan ini menjadi masalah seluruh umat manusia yang masih butuh hasil panen para petani untuk kebutuhan makan sehari-hari, kecuali kita sudah tak …

Manusia dan Lingkungan: Interpretasi Etika Antroprosentris Read More »

Jalan Pengabdian: Mahasiswa Sebagai Relawan Bencana 

Secara teoritis, makna relawan dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) berasal dari kata “sukarelawan” yang memiliki arti; orang yang melakukan sesuatu dengan sukarela (tidak karena diwajibkan atau paksaan). Oleh karenanya, penulis memahami bahwa relawan adalah orang yang melakukan sebuah pekerjaan atau aktivitas tanpa mengharapkan imbalan atau upah secara material maupun non-material. Penulis juga memahami bahwa …

Jalan Pengabdian: Mahasiswa Sebagai Relawan Bencana  Read More »

UKM RANITA UIN JAKARTA Respon Bencana Longsor Bogor, Jawa Barat

PEMKAB BOGOR – Menginformasikan bahwa pada (22/06) akibat hujan deras dan meluapnya sungai di Desa Cibunian, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor.,  mengakibatkan bencana tanah longsor yang menerjang enam kampung di wilayah desa tersebut. Bersamaan dengan informasi yang diterima, UKM RANITA UIN secara aktif merespon bencana tanah longsor di Desa Cibunian, pada Kamis (23/06) lalu. RANITA mendelegasikan …

UKM RANITA UIN JAKARTA Respon Bencana Longsor Bogor, Jawa Barat Read More »

UKM RANITA UIN JAKARTA Raih Prestasi Tingkat ASEAN

UKM KMPLHK RANITA UIN Jakarta berhasil meraih juara lomba pada tingkat ASEAN yang diselenggarakan oleh Space+ melalui ajang ASEAN Young Climate Leaders Programme, bulan Juni (05/06) ini. UKM KMPLHK RANITA berhasil meraih juara 1 untuk lomba video kreatif yang diwakilkan oleh Sindy Indah (PAI/FITK) dengan tema enviromental sustainability dan meraih juara 2 lomba video kreatif …

UKM RANITA UIN JAKARTA Raih Prestasi Tingkat ASEAN Read More »

Perempuan dan Gerakan Lingkungan

Lahirnya Ekofeminisme Kesadaran perempuan dalam gerakan ekofeminisme merupakan sebagai penggerak serta pondasi awal untuk memulai pergerakan dalam mewujudkan perbaikan lingkungan (Keraf, 2002). Penulis memahami bahwa ekofeminisme lahir dari adanya kesadaran akan permasalahan lingkungan yang berkaitan erat dengan perempuan. Ekofeminisme bermula pada akhir tahun 1960, istilah tersebut tumbuh dari berbagai gerakan sosial seperti gerakan feminis, perdamaian …

Perempuan dan Gerakan Lingkungan Read More »

Pemetaan Sungai Dalam Berkegiatan Di Air

Pemetaan adalah suatu usaha untuk menyampaikan, menganalisis, dan mengklasifikasikan data yang bersangkutan, serta menyampaikan ke dalam bentuk peta dengan mudah, memberi gambaran yang jelas, rapi dan bersih (Sandy, 1972). Mengacu pada pernyataan tersebut, penulis memahami bahwa pemetaan sungai merupakan suatu usaha untuk menganalisis karakteristik sungai sebagai acuan dalam pengarungan atau berkegiatan di air. Urgensi dari …

Pemetaan Sungai Dalam Berkegiatan Di Air Read More »